Taman Bunga Nawari Gunung Kidul, Tiket Masuk dan Lokasi

Taman Bunga Nawari Gunung Kidul, Tiket Masuk dan Lokasi

Dowes29.com Informasi terbaru dan lengkap mengenai Taman Bunga Nawari Gunung Kidul Jogja. Taman Bunga Nawari Adalah obyek wisata yang tengah populer di tengah masyarakat Jogja, dengan menawarkan hamparan bunga matahari yang indah berwarna kuning. Bunga matahari ini berdiri di lahanyang cukup luas, kurang lebih 5000 meter persegi atau setangah hektar. Wisata taman bunga nawari baru di resmikan oleh Suharno Ketua DPRD Gunungkidul, pada 3 Juni 2018 tahun lalu. Taman Bunga Nawari ini berada di Karangmojo, lebih tepatnya terletak di Grogol 1, Desa. Bejiharjo, Kecamatan Karangmojo, kabupaten Gunungkidul.

Taman bunga nawari, atau banyak yang nyebut Bunga matahari, setelah di resmikan jadi obyek wisata di gunung kidul, hampir setiap hari 1000 pengunjung untuk melihat indahnya mekar bunga matahari. Tinggi matahari bisa mencapai 2 – 4 meter. Jadi para pengelola wisata taman bunga nawari ini memberikan panggung pandang, dengan ketinggian bervariasi, dari 1 hingga 4 meter.
wisata taman bunga nawari gunung kidul yogyakarta, harga tiket masuk taman bunga nawari, tiket masuk taman bunga nawari, lokasi taman bunga nawari, alamat taman bunga nawari, taman bunga nawari jogja, taman bunga matahari nawari, taman bunga matahari gunung kidul, taman bunga nawari bejiharjo, wisata gunung kidul, kebun bunga gunung kidul, taman bunga matahari jogja, harga tiket masuk taman bunga nawari jogja 2020, tiket masuk taman bunga nawari 2020
Gambar Taman BUNGA NAWARI Gunung Kidul

Taman Bunga Nawari Gunung Kidul

Dari panggung pandang yang sudah terseedia, Anda bisa melihat hamparan bunga matahari secara keseluruhan, mekar berwarna kuning. Seakan akan sudah berada di Meksiko asal Negara bunga matahari ini, di kelilingi dengan ribuan Bunga matahari yang indah.

Para wisatawan Taman Bunga Nawari, bisa mengenakan baju khas jawa dan Kimono yang sudah di sediakan untuk di sewakan. Jadi pengunjung bisa berfoto ala jawa tulen dan Kimono khas matahari terbit, hal ini akan menambah menarik dalam pengambilan foto. Cocok untuk di share ke social media, mungkin para netizen banyak yang bertanya – Tanya.
Mekarnya bunga matahari ini lumayan lama, 2 hingga 3 bulan, jadi Anda bisa mengunjungi taman bunga matahari di saat mekar tidak tergesa gesa, tidak seperti halnya bunga amarilis yang mekarnya hitungan minggu.

Tak heran meskipun wisata ini tergolong baru, tapi sudah menarik hati para wisatawan, banyak wisatawan masyarakat jogja maupun luar kota pun juga berbondong bondong untuk menikmati keindahan mekarnya bunga matahari. Banyak para muda mudi yang memburu spot foto yang ada di sini, memang tempatnya sangat mendukung bagi seorang instagramable atau instagenic. Berfoto dengan hamparan bunga matahari yang indah mekar.

Baca juga : Menarik Hatiku Kebun Bunga Amarilis GunungKidul 

Fasilitas Taman Bunga Nawari Gunungkidul Yogyakarta

Untuk masalah fasilitas di wisata yang tengah populer di jogja ini, mungkin sudah tidak perlu di ragukan lagi kalau soal fasilitas. Antara lain fasilitasnya Area parkir yang cukup luas nyaman, warung makan, gazebo, gerdu pandang, spot foto, toilet umum, tempat beribadah dan masih banyak lagi fasilitas yang di sediakan oleh pengelola wisata taman bunga nawari.

Penyewaan pakaian khas jawa dan khas matahari terbit Kimono. Kalau Anda menginginkan bermalam atau menginap di kawasan wisata taman bunga nawari ini, belum tersedia. Anda harus kaluar dulu dari wisata taman ini, ada homestay atau rumah yang bisa Anda sewa untuk beristirahat.
Baca juga : Daftar Wisata GunungKidul

Lokasi dan Akses Menuju Taman Bunga Nawari Gunungkidul Yogyakarta

Jika Anda ingin mengunjungi wisata taman bunga matahari ini, bisa Anda temukan di Grogol 1, Desa. Bejiharjo, Kecamatan Karangmojo, kabupaten Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta 55891. Kalau Anda masih asing dengan jalanan gunung kidul atau dari luar kota, lebih baik menggunakan navigasi dari google map, search dengan keyword taman bunga nawari gunung kdul.
Sedangkan untuk akses menuju ke taman bunga nawari ini sangatlah bersahabat, jalanan aspal mulus. Anda bisa mengunjungi wisata populer ini dengan menggunakan kendaraan roda dua maupun roda empat. Taman Bunga Matahari jarak dari pusat kota Yogyakarta kurang lebih 45 KM, dan kalau di tempuh akan menghabiskan waktu kurang lebih satu sengah jam an.
Baca juga: Daftar Wisata Di Sleman


Harga Tiket Masuk Taman Bunga Nawari Gunungkidul 2021

Sedangkan untuk biaya masuk taman Bunga ini sangatlah bersahabat, Anda hanya mebayar sebesar Rp 6.000, sedangkan untuk parkir roda dua akan di tariff Rp 2.000 dan Rp 5.000 untuk kendaraan roda empat. Dengan biaya masuk segitu Anda sudah bisa menikmati wisata bunga matahari yang penuh dengan keindahan.
Baca juga : Daftar Wisata Kulon Progo 

Sedangkan untuk biaya penyewaan baju jawa dan kimono, Anda hanya di tariff sebesar Rp 25.000, dengan menyewa baju khas, seakan akan lebih menyatu dan lebihserasi berada di taman bunga matahari. Selain itu para pengunjung juga bisa membawa oleh – oleh bunga matahari, dengan harga Rp 30.000 perpotnya.

Gambar Taman Bunga Nawari Gunung Kidul 

wisata taman bunga nawari gunung kidul yogyakarta, harga tiket masuk taman bunga nawari, tiket masuk taman bunga nawari, lokasi taman bunga nawari, alamat taman bunga nawari, taman bunga nawari jogja, taman bunga matahari nawari, taman bunga matahari gunung kidul, taman bunga nawari bejiharjo, wisata gunung kidul, kebun bunga gunung kidul, taman bunga matahari jogja, harga tiket masuk taman bunga nawari jogja 2020, tiket masuk taman bunga nawari 2020
Taman BUNGA NAWARI Gunung Kidul
wisata taman bunga nawari gunung kidul yogyakarta, harga tiket masuk taman bunga nawari, tiket masuk taman bunga nawari, lokasi taman bunga nawari, alamat taman bunga nawari, taman bunga nawari jogja, taman bunga matahari nawari, taman bunga matahari gunung kidul, taman bunga nawari bejiharjo, wisata gunung kidul, kebun bunga gunung kidul, taman bunga matahari jogja, harga tiket masuk taman bunga nawari jogja 2020, tiket masuk taman bunga nawari 2020
Gambar Taman BUNGA NAWARI Gunung Kidul

Mungkin cukup sampai disini pembahasan obyek wisata yang tengah naik daun Taman Bunga Nawari Gunung kidul. Semoga artikel ini bisa di jadikan referensi untuk menentukan tempat berlibur. Dan semoga juga liburan Anda lebih mengesankan. Sekian dan terima kasih.

Taman Bunga Nawari Gunung Kidul, Tiket Masuk dan Lokasi
4/ 5
Oleh
Add Comments