Bukit Agaran Banyumas Purwokerto, Tiket Masuk dan Lokasi
Jawa Tengah Wisata Banyumas
Dowes29.com Informasi terbaru lengkap mengenai Alamat Lokasi dan Harga Tiket Masuk wisata Bukit Agaran Melung Kedung Banteng Banyumas. Banyumas adalah kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Ibu kotanya adalah Purwokerto. Untuk kali ini admin mengulas wisata yang seru, keren dan tentunya punya spot foto yang kekinian banget, yaitu wisata Bukit Agaran Banyumas Jawa tengah. Simak pembahasan admin mengenai wisata Bukit agaran, di bawah ini.
Bukit Agaran adalah salah satu objek wisata alam yang ada di Banyumas Purwokerto. Bukit Agaran menyuguhkan panorama alam yang indah nan asri dari atas bukit. Memfasilitasi dengan berbagai spot foto yang keren insatgramable. Bukit Agaran, berlokasi di daerah Dusun Depok, Desa, Dusun III, Desa Melung, Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Banyumas, Purwokerto.
Pengunjung yang datang di wisata Bukit Agaran Purwokerto ini, akan betah berlamaan di kawasan wisata, hal ini karena, selain pesona alamnya yang indah, juga memiliki udara yang begitu segar. Membuat para pengunjung lebih relax dan dapat melepas penat dalam pikiran serta jiwa. Sangat cocok untuk membangkitkan moodboster Anda.
Bukit Agaran Purwokerto, tak hanya bisa di nikmati di siang hari saja, Anda bisa menjumpai pada malam hari. Dengan panorama alam yang sungguh indah, bagaikan berada di bukit bintang, hal ini karena lampu kota banyumas terlihat jelas berkelip menghiasi pemandangan dari atas Bukit Agaran.
Maka dari itu, tak heran kalau panorama alam dan spot foto nya viral di social media. Jadi siapkan jadwal untuk mngunjungi wisata Bukit Agaran bersama keluarga, kerabat teman ataupun pasangan tercinta Anda. Cocok untuk Anda yang instgramable atau instagenic.
Sedangkan untuk Anda yang dari luar kota atau menginginkan menginap di kawasan wisata Bukit Agaran Purwokerto ini, sangatlah bisa. Anda bisa mendirikan tenda camp atau menyewa tenda di wisata ini. Rasakan sensasi yang berbeda bermalam di kawasan bukit agaran ini. Germelip lampu kota yang indah dan hembusan angin dingin, siap menemani malammu.
Sedangkan untuk akses jalan mendekati titik lokasi wisata Bukit Agaran Purwokerto ini, cukup lah bersahabat, jalanan mulus beraspal. Karena tempatnya berada di dataran tinggin, jalan menuju kesana lumayan menanjak dan banyak kelokan, namun tetap aman serta pemandangan di setiap jalan sangatlah menggoda, memanjakan mata. Bukit Agaran Melung, jarak dari pusat kota Purwokerto kurang lebih sekitar 15 KM dengan kurun waktu perjalanan 30 menitan, waktu normal.
Nah dengan harga tiket masuk segitu Anda sudah bisa menikmati wisata alam yang terbuka, melihat indahnya bukit – bukit di sekitar wisata yang terlihat hijau nan asri. Selagi lebih Anda juga dapat koleksi foto yang isntagramable banget, yang akan menarik netizen Anda.
Mungkin cukup sampai disini pembahasan kami mengenai objek wisata alam yang ada di Bukit Agaran Melung Kedung Banteng Purwokerto. Semoga artikel ini bisa di jadikan pusat informasi atau referensi bagi Anda yang ingin liburan. Semoga juga liburan Anda lebih menyenangkan dan mengesankan. Sekian dan terima kasih.
Enjoy... Selamat Berlibur.!
Bukit Agaran adalah salah satu objek wisata alam yang ada di Banyumas Purwokerto. Bukit Agaran menyuguhkan panorama alam yang indah nan asri dari atas bukit. Memfasilitasi dengan berbagai spot foto yang keren insatgramable. Bukit Agaran, berlokasi di daerah Dusun Depok, Desa, Dusun III, Desa Melung, Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Banyumas, Purwokerto.
![]() |
Gambar, Bukit Agaran Melung Kedung Banteng Purwokerto | Source @fliestiani |
Bukit agaran melung Banyumas Purwokerto
Bukit Agaran Melung, keberadaannya yang ada di dataran tinggi, menawarkan landscap bumi Banyumas yang sungguh mempesona. Keindahan alamnya tiada duanya, maka tak heran kalau wisata Bukit Agaran ini tak pernah sepi oleh pengunjung, baik dalam kota maupun luar kota.Bukit Agaran Purwokerto, tak hanya bisa di nikmati di siang hari saja, Anda bisa menjumpai pada malam hari. Dengan panorama alam yang sungguh indah, bagaikan berada di bukit bintang, hal ini karena lampu kota banyumas terlihat jelas berkelip menghiasi pemandangan dari atas Bukit Agaran.
Maka dari itu, tak heran kalau panorama alam dan spot foto nya viral di social media. Jadi siapkan jadwal untuk mngunjungi wisata Bukit Agaran bersama keluarga, kerabat teman ataupun pasangan tercinta Anda. Cocok untuk Anda yang instgramable atau instagenic.
Baca juga : Curug Jenggala Banyumas Purwokerto
![]() |
Gambar, Bukit Agaran Melung Kedung Banteng Purwokerto | Source @hanifadila_ay |
Fasilitas Bukit Agaran Melung Banyumas, Purwokerto
Untuk masalah fasilitas di wisata yang masih cukup terbilang baru Bukit Agaran Melung Kedung Banteng Purwokerto, fasilitasnya cukup memadai. Fasiliatsa yang di miliki antaranya, area parkir yang cukup luas, toilet umum, spot foto, gardu pandang, kantin atau warung makan, dan masih banyak lagi fasilitas yang di sediakan oleh pihak pengelolas Bukit Agaran Melung Kedung Banteng Purwokerto ini.Sedangkan untuk Anda yang dari luar kota atau menginginkan menginap di kawasan wisata Bukit Agaran Purwokerto ini, sangatlah bisa. Anda bisa mendirikan tenda camp atau menyewa tenda di wisata ini. Rasakan sensasi yang berbeda bermalam di kawasan bukit agaran ini. Germelip lampu kota yang indah dan hembusan angin dingin, siap menemani malammu.
Baca juga : Caping Park di Banyumas
Lokasi dan Akses Menuju Bukit Agaran Melung Purwokerto
Bagi Anda yang ingin mengunjungi objek wisata alam yang penuh dengan keindahan serta spot foto yang viral, wisata Bukit Agaran Melung Purwokerto bisa Anda temui di daerah, Alamat: Dusun Depok, Desa, Dusun III, Desa Melung, Kecamatan Kedungbanteng, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah 53152 Indonesia. Untuk Anda yang berasal dari luar kota atau masih asing dengan jalanan di Purwokerto, khususnya daerah Kedung Banteng Banyumas. Saran kami lebih baik menggunakan navigasi dari google maps saja, hal ini akan mempermudah Anda cepat sampai lokasi wisata.Sedangkan untuk akses jalan mendekati titik lokasi wisata Bukit Agaran Purwokerto ini, cukup lah bersahabat, jalanan mulus beraspal. Karena tempatnya berada di dataran tinggin, jalan menuju kesana lumayan menanjak dan banyak kelokan, namun tetap aman serta pemandangan di setiap jalan sangatlah menggoda, memanjakan mata. Bukit Agaran Melung, jarak dari pusat kota Purwokerto kurang lebih sekitar 15 KM dengan kurun waktu perjalanan 30 menitan, waktu normal.
Baca juga: Germanggis Area Banyumas
![]() |
Gambar, Bukit Agaran Melung Kedung Banteng Purwokerto | Source @kholis.nugroho |
Harga Tiket Masuk Bukit Agaran Melung Banyumas Purwokerto
Untuk masalah harga tiket masuk tahun ini di wisata Bukit Agaran Melung Purwokerto, yang lagi naik daun ini cukuplah bersahabat dengan kantong Anda. HTM Bukit Agaran Banyumas sebesar Rp 5.000 per Orang. Sedangkan untuk parkir kendaraan akan di tariff Sebesar Rp 2.000 .Nah dengan harga tiket masuk segitu Anda sudah bisa menikmati wisata alam yang terbuka, melihat indahnya bukit – bukit di sekitar wisata yang terlihat hijau nan asri. Selagi lebih Anda juga dapat koleksi foto yang isntagramable banget, yang akan menarik netizen Anda.
Jam buka Bukit agaran melung Banyumas Purwokerto
Menginap Bukit Agaran, Informasi yang kami dapatkan, untuk Biaya sewa tenda kurang lebih Rp 50.000 – Rp 60.000 , dengan kapasitas 4 orang.Baca juga: Daftar Wisata Semarang Terbaru
![]() |
Gambar, Bukit Agaran Melung Kedung Banteng Purwokerto | Source @yuliaihanah_ |
Enjoy... Selamat Berlibur.!