Golaga Goa Lawa Purbalingga, Harga Tiket Masuk dan Lokasi
Jawa Tengah WIsata Purbalingga
Dowes29.com Informasi Terbaru Lengkap mengenai Alamat Lokasi dan Harga Tiket Masuk Wisata Golaga Goa Lawa Purbalingga. Kabupaten Purbalingga adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Satu lagi ada tempat wisata yang wajib Anda datangi, di saat melintas di daerah Purbalingga, yaitu Golaga atau Goa Lawa Purbalingga. Goa ini sangat unik dan menyimpan banyak sejarah. Ok, langsung saja simak pembahasan admin mengenai Golaga-Goa Lawa Purbalingga di bawah ini.
Golaga, atau kepanjangan dari Goa Lawa Purbalingga adalah salah satu objek wisata alam yang ada di Purbalingga Jawa Tengah. Golaga menjadi tempat wisata yang populer dan unik. Gua Lawa merupakan salah satu bukti alam mengenai erupsi Gunung Slamet dengan sifat efusif, terbentuk dari lava yang meleleh selama ribuan tahun silam. Proses dan hasil terbentuknya inilah yang membuat unik hingga ditetapkan sebagai objek wisata. Golaga-Goa Lawa Purbalingga, berlokasi di daerah Jln Raya Goalawa Km 3 Desa Siwarak, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga.
Goa alam yang terbentuk akibat lelehan lava dari letusan gunung Slamet membuat suhu didalam goa ini begitu adem, ditambah lagi ada sendang didalamnya, yg dipercaya jika kita mencuci muka di sendang tersebut maka kita akan awet muda. Goa ini berlapis 3, di lapisan ke dua adalah jalur wisatawan, jika anda mau caving yang sedikit bernyali bisa selusur goa putri disana yang lebih extream.
Pengunjung yang kemari di Golaga-Goa Lawa Purbalingga, banyak aktivitas seru yang bisa Anda jumpai disini. Antaranya Spot foto yang keren di dalam Goa, ray of light yang sering di burui para instagramable, bermain di alam atau mengenal dan berinteraksi langsung pada hewan rusa, seperti memberikan makan. Yang paling seru, pengunjung bisa menikmati secangkir kopi local Purbalingga di dalam Goa.
Nah, untuk Anda yang dari luar kota atau masih asing dengan jalanan di Kota Purbalingga, khususnya daerah Karangreja. Saran kami lebih baik menggunakan navigasi dari google maps saja, hal ini sudah tertera jelas di sana. Kalau Masih bingung, bisa cek Maps Disini.!
Sedangkan untuk akses menuju ke titik lokasi Golaga-Goa Lawa Purbalingga, cukuplah bersahabat, jalanan mulus beraspal. Anda bisa menjumpai dengan menggunakan kendaraan roda dua maupun roda empat. Jalanan cukup menanjak namun tetap aman. Golaga-Goa Lawa jarak dari pusat kota Purbalingga, kurang lebih sekitar 20 KM dengan kurun waktu perjalanan sekitar 31 Menit.
Harga Tiket Masuk Wisata Golaga-Goa Lawa Purbalingga 2021
Informasi terbaru terkait HTM atau Harga Tiket Masuk di Wisata Golaga-Goa Lawa Purbalingga, cukuplah bersahabat. Pengunjung hanya mengeluarkan uang tiket masuk sebesar Rp 15.000 untuk Weekday, Rp 20.000 Weekend. Sedangkan untuk tariff parkir kendaraan akan dikenakan sebesar Rp 3.000.
nah, dengan harga tiket segitu Anda sudah bisa menikmati Wisata Golaga-Goa Lawa di Purbalingga sepuasnya. Dan selebihnya Anda juga akan dapat tambahan koleksi foto yang unik, yang bisa Anda upload di social media Anda.
Mungkin cukup sampai disini pembahasan kami mengenai Wisata populer Golaga-Goa Lawa Purbalingga Jawa tengah. Semoga artikel ini bisa jadi pusat informasi dan referensi bagi Anda yang ingin liburan. Semoga juga liburan Anda lebih menyenangkan dan mengesankan. Sekian dan terima kasih.
Enjoy... Selamat berlibur..!
Golaga, atau kepanjangan dari Goa Lawa Purbalingga adalah salah satu objek wisata alam yang ada di Purbalingga Jawa Tengah. Golaga menjadi tempat wisata yang populer dan unik. Gua Lawa merupakan salah satu bukti alam mengenai erupsi Gunung Slamet dengan sifat efusif, terbentuk dari lava yang meleleh selama ribuan tahun silam. Proses dan hasil terbentuknya inilah yang membuat unik hingga ditetapkan sebagai objek wisata. Golaga-Goa Lawa Purbalingga, berlokasi di daerah Jln Raya Goalawa Km 3 Desa Siwarak, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga.
![]() |
Gambar Golaga Goa Lawa Purbalingga | Source @akbar_aljafar |
Golaga Goa Lawa Purbalingga
Sebagai pengetahuan, Sejak tahun 1979, Goa Lawa dikembangkan menjadi destinasi wisata oleh Pemkab Purbalingga dengan tetap mempertahankan kondisi aslinya, hanya menambahkan asesoris seperti lightning untuk menguatkan kesan goa yang terbentuk dari lelehan lava. Golaga tak hanya sebagai obyek wisata, tetapi lebih dari itu memberikan nilai edukasi di dalamnya.Pengunjung yang kemari di Golaga-Goa Lawa Purbalingga, banyak aktivitas seru yang bisa Anda jumpai disini. Antaranya Spot foto yang keren di dalam Goa, ray of light yang sering di burui para instagramable, bermain di alam atau mengenal dan berinteraksi langsung pada hewan rusa, seperti memberikan makan. Yang paling seru, pengunjung bisa menikmati secangkir kopi local Purbalingga di dalam Goa.
Baca juga : Daftar Wisata Jogja TerbaruRekomended banget untuk mengisi liburan bersama keluarga, kerabat kerja atau pasanga tercinta Anda, semakin rame kesini semakin asik. Kawasan di sekitar wisata Golaga-Goa Lawa Purbalingga, begitu hijau, adem dan nyaman untuk segala usia. Golaga-Goa Lawa Purbalingga yang berada pada di ketinggian 900mdpl atau di kawasan Gunung Slamet memberikan udara yang begitu sejuk, jadi pegunjung akan betah berlama-lamaan di kawasan Golaga-Goa Lawa Purbalingga ini.
Fasilitas Golaga-Goa Lawa Purbalingga
untuk masalah fasilitas di tempat wisata Golaga yang jadi unggulan di Purbalingga ini, tak perlu di ragukan lagi. Tentu kenyaman dan kesengan Anda sudah jadi prioritas. Fasilitas Golaga-Goa Lawa Purbalingga antaranya, area perkir yang cukup luas, toilet umum, wahana permainan, Camping Ground, kantin atau warung makan, spot foto yang instgramable, tempat beribadah atau mushola, dan masih banyak lagi fasilitas yang di sediakan oleh pihak pengelola Golaga-Goa Lawa Purbalingga Jawa Tengah ini.Baca juga : Caping Park di Baturaden Banyumas
Alamat Lokasi dan Akses Menuju Wisata Golaga-Goa Lawa Purbalingga
Bagi Anda yang ingin mengunjungi objek wisata Aam Golaga-Goa Lawa Purbalingga ini, bisa Anda temukan di daerah Alamat: Jln Raya Goalawa Km 3 Desa Siwarak, Kecamatan Karangreja, Kabupaten Purbalingga, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah 53358 Indonesia.Nah, untuk Anda yang dari luar kota atau masih asing dengan jalanan di Kota Purbalingga, khususnya daerah Karangreja. Saran kami lebih baik menggunakan navigasi dari google maps saja, hal ini sudah tertera jelas di sana. Kalau Masih bingung, bisa cek Maps Disini.!
Sedangkan untuk akses menuju ke titik lokasi Golaga-Goa Lawa Purbalingga, cukuplah bersahabat, jalanan mulus beraspal. Anda bisa menjumpai dengan menggunakan kendaraan roda dua maupun roda empat. Jalanan cukup menanjak namun tetap aman. Golaga-Goa Lawa jarak dari pusat kota Purbalingga, kurang lebih sekitar 20 KM dengan kurun waktu perjalanan sekitar 31 Menit.
Baca juga :Daftar tempat wisata di Magelang
Harga Tiket Masuk Wisata Golaga-Goa Lawa Purbalingga 2021
Informasi terbaru terkait HTM atau Harga Tiket Masuk di Wisata Golaga-Goa Lawa Purbalingga, cukuplah bersahabat. Pengunjung hanya mengeluarkan uang tiket masuk sebesar Rp 15.000 untuk Weekday, Rp 20.000 Weekend. Sedangkan untuk tariff parkir kendaraan akan dikenakan sebesar Rp 3.000. nah, dengan harga tiket segitu Anda sudah bisa menikmati Wisata Golaga-Goa Lawa di Purbalingga sepuasnya. Dan selebihnya Anda juga akan dapat tambahan koleksi foto yang unik, yang bisa Anda upload di social media Anda.
Jam buka Golaga Goa Lawa Purbalingga
Sedangkan untuk jam operasional di Wisata Golaga-Goa Lawa Purbalingga, buka mulai pukul 08.00 s/d 17.00 WIB.Baca juga :
Germanggis Area di Cilongok Banyumas
Rainbow Garden Kutabawa di Purbalingga
Gambar Golaga Goa Lawa Purbalingga
![]() |
Gambar Golaga Goa Lawa Purbalingga | Source @_fifinuranggraeni16 |
![]() |
Gambar Golaga Goa Lawa Purbalingga | Source @acadippsy |
Enjoy... Selamat berlibur..!