Wisata Agro Jollong Dua Pati, Harga Tiket Masuk dan Lokasi

Wisata Agro Jollong Dua Pati, Harga Tiket Masuk dan Lokasi

dowes29.com Informasi Terbaru Lengkap Terkait Alamat Lokasi dan Harga Tiket Masuk Wisata Agro Jollong Dua Pati. Pati adalah sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Tengah. Satu lagi nih, admin merekomendasikan tempat rekreasi bersama keluarga tercinta Anda, dengan pesona alam dan perkebunan buah, yaitu Wisata Agro Jollong Dua Pati. Daripada penasaran, yuk langsung saja kepoin pembahasan admin menganai Wisata Agro Jollong Dua Pati, di bawah ini.

Agrowisata Jollong adalah salah satu objek wisata yang ada di Pati Jawa Tengah. Tempat wisata menyuguhkan berbagai kebun buah, seperti buah naga, buah jeru dan juga ada kebun kopi dengan lahan yang begitu luas. Wisata jolong ini berada di daerah perbukitan dan lereng dari gunung muria. Menyajikan udara yang begitu sejuk dan suasana tenang. Agrowisata Jolong berlokasi di daerah Desa Sitiluhur, Kecamatan Gembong, Kabupaten Pati.

wisata jolong terbaru 2020, tiket masuk jolong garden valley 2020, tiket masuk jolong 2 2020, wisata pati terbaru 2020, wisata agro jollong dua kabupaten pati jawa tengah, wisata agro jolong kabupaten pati, jawa tengah, bukit naga jolong kabupaten pati, jawa tengah, wisata agro jollong 2, wisata jolong terbaru, wisata agro jollong dua kabupaten pati jawa tengah, jolong garden valley, wisata pati, wisata agro jolong kabupaten pati, jawa tengah, tiket masuk jolong garden valley, wisata agro jollong 2, bukit naga jolong kabupaten pati, jawa tengah
Agro Wisata Jollong Dua Pati | Source @_ika088

Wisata Agro Jollong Dua Pati

Wisata agro Jollong telah memiliki 233 hektare kebun kopi, 29 hektare kebun buah naga dan 44 hektare kebun jeruk. Nah, jadi para pengunjung yang datang kemari akan di suguhi berbagai kebun yang terlihat sangat asri dan luas. Sangat rekomended banget untuk mengisi liburan bersama keluarga, sahabat atau pasangan tercinta Anda.

Tak hanya kebun saja yang bisa Anda nikmati disana, disaat musim panen pun pengunjung juga di perbolehkan untuk memetik dan menikmati buahnya langsung dari kebun tersebut. Untuk sekarang wisata jollong pati ini, tampil lebih mempesona, di lengkapi dengan berbagai spot foto yang kekinian banget, yang banyak di gemari para remaja jaman sekarang.

Berada di kawasan pegunungan muria membuat para pengunjung akan betah berlama-lamaan di kawasan wisata jollong pati ini. Tempatnya bagus, indah nan asri, terlihat jelas perbukitan di sekitaran. Untuk tempat wisata yang populer di Pati ini, harga tiket masuknya pun juga tergolong murah meriah, dengan lengkap berbagai fasilitas umum.

Wisata agro Jollong  Pati, tempatnya cukup terbilang bersi dan terawat. Selain itu juga makanan di wisata ini cukup murah meriah, ada kopi dengan khas daerah pati, juga tersedia penginapan konsep rumah dinas jaman belanda, bisa outbond naik kereta ke bukit kebun buah naga. Pokoknya pengunjung tidak akan kecewa deh datang ke tempat wisata ini.



Fasilitas Agro Wisata Jollong Dua Pati

untuk masalah fasilitas yang di miliki di wisata yang populer di daerah Pati ini mungkin tidak perlu di ragukan lagi, cukup lengkap dan memadai. Fasililtas yang di miliki antaranya, area parkir yang cukup luas, toilet umum, berbagai wahana permainan seru, tempat beribadah atau mushola, rumah makan, Gardu pandang, spot foto, ada juga penginapannya, taman bunga hingga kebun buah dan masih banyak lagi fasilitas yang di sediakan oleh pihak pengelola Agro Wisata Jollong Dua Pati Jawa Tengah ini.
Baca juga : Lembah Asri Serang Purbalingga

Alamat Lokasi dan Akses Menuju Wisata Agro Jollong Dua Pati

Bagi Anda yang ingin mengunjungi objek wisata yang cukup populer di daerah Purbalingga Lembah Asri ini, bisa Anda temukan di daerah, Alamat: Desa Sitiluhur, Kecamatan Gembong, Kabupaten Pati, Jawa Tengah 59162 Indonesia.

Untuk Anda yang dari luar kota dan masih asing dengan jalanan di Pati, khususnya daerah Gembong. Saran kami lebih baik menggunakan navigasi dari google maps saja, hal ini akan mempermudah Anda cepat sampai tujuan. Anda bisa cek maps Disini.!

Sedangkan untuk akses menuju ke titik lokasi Agro Wisata Jollong Dua Pati, cukup terjangkau dan jalanan juga sudah lebih bagus dan di perlebar. Lokasinya berada di kaki gunung muria, akses jalan cukup bagus, cuma setelah mendekati lokasi jalannya tanah berbatu sekitar 300 meter.Namun tetap aman, Anda bisa menjumpai Agro Wisata Jollong Dua Pati, dengan menggunakan kendaraan roda dua maupun roda empat. Agro Wisata Jollong Dua jarak dari pusat kota Pati, kurang lebih sekitar 21 KM dengan kurun waktu 40 menitan.

Baca juga :Puncak Segoro Gunungkidul Jogja

Harga Tiket Masuk Agro Wisata Jollong Dua Pati 2021

Informasi terbaru untuk htm atau harga tiket masuk di Agro Wisata Jollong Dua Pati wisata alam yang sangat menyenangkan. Tiket masuk Rp 8.000 per orang, sedangkan untuk parkir kendaraan roda dua di tariff Rp 2.000 dan Rp 5.000 untuk kendaraaan roda empat. 

Nah, dengan harga tiket masuk segitu, Anda sudah bisa menikmati wisata alam yang memiliki Suasana nyaman dengan udara yang begitu sejuk, ada gardu pandang dan rumah pohon yang paling seru.

Jam buka Wisata Agro Jollong Dua Pati

Untuk jam operasional di Agro Wisata Jollong Dua Pati, buka mulai pukul 08.00–17.00 WIB.
Tambahan Sedikit, Waktu berkunjung terbaik :
Bulan Februari - Mei ( Adem )
Bulan November - Desember (musim semi buah)
Bulan Juni - Juli (Musim Panen)
Jam : 07.00 pagi - 11.00 siang atau sore : 15.00 - 17.30 sore

Baca juga : 

Gambar Wisata Agro Jollong Dua Pati

wisata jolong terbaru 2020, tiket masuk jolong garden valley 2020, tiket masuk jolong 2 2020, wisata pati terbaru 2020, wisata agro jollong dua kabupaten pati jawa tengah, wisata agro jolong kabupaten pati, jawa tengah, bukit naga jolong kabupaten pati, jawa tengah, wisata agro jollong 2, wisata jolong terbaru, wisata agro jollong dua kabupaten pati jawa tengah, jolong garden valley, wisata pati, wisata agro jolong kabupaten pati, jawa tengah, tiket masuk jolong garden valley, wisata agro jollong 2, bukit naga jolong kabupaten pati, jawa tengah
Agro Wisata Jollong Dua Pati | Source @dinan_aisah08
wisata jolong terbaru 2020, tiket masuk jolong garden valley 2020, tiket masuk jolong 2 2020, wisata pati terbaru 2020, wisata agro jollong dua kabupaten pati jawa tengah, wisata agro jolong kabupaten pati, jawa tengah, bukit naga jolong kabupaten pati, jawa tengah, wisata agro jollong 2, wisata jolong terbaru, wisata agro jollong dua kabupaten pati jawa tengah, jolong garden valley, wisata pati, wisata agro jolong kabupaten pati, jawa tengah, tiket masuk jolong garden valley, wisata agro jollong 2, bukit naga jolong kabupaten pati, jawa tengah
Agro Wisata Jollong Dua Pati | Source @tara.ika15
Ok, Mungkin cukup sampai disini pembahasan kami mengenai Objek wisata yang populer dan seru Agro Wisata Jollong Dua Pati ini. Semoga juga artikel ini bisa di jadikan pusat informasi dan referensi bagi Anda yang ingin menjalankan liburan, baik bersama keluarga, sahabat, ataupun orang tercinta. Semoga juga liburan Anda lebih mengesankan dan menyenangkan . sekian dan terima kasih.
Enjoy... Selamat Liburan..!
Wisata Agro Jollong Dua Pati, Harga Tiket Masuk dan Lokasi
4/ 5
Oleh
Add Comments